Kumpulan doa Islam pilihan sehari-hari doa doa pendek terlengkap. beserta arab latin dan artinya.

Kumpulan doa Islam  pilihan sehari-hari doa doa pendek terlengkap. beserta arab latin dan artinya.

Dalam Aktifitas sehari - hari Agama Islam mengajarkan umatnya utuk selalu berdoa.
ini bertujuan Agar kita sebagai Umat Islam selalu terhubung dengan Alloh SWT.
dan senantiasa berharap hanya pada-Nya.
Firman Alloh dalam surat Albaqoroh ayat 186:

وإِذَا سأَلك عبادی عنّی فإنّی قریبٌ اجیب دععوةَالدّاع إذا  دعان

waida saalaka 'ibadii 'annii fa inni qoribun  ujibu da'wata da'i idza da'aan.

Artinya:
Dan apabila hamba hambaku bertanya kepadamu tentang AKU maka( jawablah)AKU dekat; Aku mengabulkan doa-doa orang yang berdoa kepadaku.

Dalam aktifitas apapun ada tuntunan Doa,dari Aktifitas sebelum tidur hingga tidur lagi, aktifitas dirumah maupun di luar rumah,mulai darikeluar rumah sampai kembalii kerumah.semua ada doa yang terkait dengan kesibukan kita sehari - hari.
begitu pentingnya sebuah doa karena berdoa sama halnya dengan beribadah kepada Alloh SWT.
bahkan dikatagorikan orang yang sombong jika seseorang itu tidak mau berdoa dan sesungguhnya itu adalah ksombongan yang nyata dihadapan Alloh SWT.

Utuk menghindari kesombongan nyata yang bisa membawa pada siksa Neraka,ada baiknya mulai saat ini kita belajar kembali menghafal atau mengamalkan
Kumpulan doa Islam  pilihan sehari-hari doa doa pendek terlengkap beserta arab latin dan artinya sebagai berikut:

•Doa - doa aktifitas di dalam rumah;

1.Doa Menjelang pagi:

 اللّهم بك اصبحنا وبك امسینا وبك نحیا وبك نموتُ والیك النشور۔

Allohumm bika ashbahna    wabika amsaina wabika nahya wabika namutu wailaika nusyuuru.

Artinya:
 Ya Alloh karena Engkau kami menjumpai pagi, karena Engkau kami menjumpai pagi dan karena Engkau kami hidup, kami mati,dan kepada_Mu kami kembali.

2.Doa Masuk kamar Mandi/WC:

بسم اللّه اللهم انّی اعوذبك من الحبث والخباٸثِ۔

bismika allohumma in
ni a'udzubika minal khubusyi wal khobaist.

Artinya:
Dengan menyebut Nama Alloh..Ya Alloh sesungguhnya aku berlindung kepada-Mu dari kejahatan setan.

3.Doa keluar kamar mandai /WC:

 الحمدلله الذی اذهب ما یٶذینی وابقیٰ فی ما ینفعنی
Alhamdulillahiladzi adzhaba ma yu'dzinii wabqofiyya ma yanfa'unii

Artinya:
Segala puji bagi Alloh,yang telah menghilangkan apa yang menyakitkan aku dan mensia-siakan apa yang bermanfaat bagiku.

4.Doa ketika berpakaian:

بسمالله اللهم انی اسألك من خیره ماهوا له واعودبك من شرّی وشرّما هوله

Bismllah alohumma inni asaluka min khoirihi wakhoirima huwa lahu wa 'audzubika minsyarrihi wayarri ma hualahu.
Artinya:
Denan nama Alloh ya Alloh aku mohon pada_Mu dari kebaikan pakaian ini dan kebaikan yang ada padanya dan aku berlindung kepada_Mu dari kejahatan pakaian ini dan  dari kejahatan apa yang ada padanya.

5.Doa ketika Bercermin:

الحمدالله اللهم کم حسّنت خلقی فحسن خلقی

Alhamdulillah Allohuma kama hassanta kholqi fahassanta khuluqi.

Artinya:
segala puji bagi alloh .ya Alloh perbaiki tingkahku dan perbaikilah akhlaqku.

6.Doa saat mengadap Hidangan/hendak makan:

 اللهم بارك لنا فیما رزقتنا وقنا عذابالنّار۔

Allohuma bariklana fima roaqtana waqina 'adzabannar.

Artinya:
Ya alloh berkatilah rezeqi yang engkau berikan pada kami dan jauhkanlah kami dari siksa neraka.

7.Doa sesudah Makan /minum:

الحمدللهالذی اطعمنا وقانا مسلمین
Allhamdulillahiladzi ath 'amana wasaqona waja 'alna muslmiin.

Artinya:
Segala puji bagi Alloh yang memberi kami makanan dan menjadikan kami orang islam.

Kumpulan doa Islam  pilihan sehari-hari doa doa pendek terlengkap beserta arab latin dan artinya.

•Doa-doa saat beraktifitas diluar Rumah

1. Doa ketika keluar dari Rumah:

بسم الله تواکلت عل الله ولاحول ولا قوّت الابالله

Bissmillahi tawaqalu 'alalloh wala haula walaquwwata illa billah.

Artinya:
Dengan menyebut nama Alloh aku berserah diri kepada_Mu tiada daya upaya kecualu mendapat pertolongan-Mu.

2.Doa Ketika hendak bepergian;

اللهم هون علینا سفرنا هذا واطوعنّا بُعده ۔
اللهم انت الصّاحب فی السّفر والخلیفه فالاهل۔

Allohuma hawin 'alainna safarona hadza wathwi 'anna bu'dahu.
Allohumma antashohibu fissafari walkholifah fil ahlii.

Artinya;
Ya Alloh mudahkanlah perjalanan ini dekatkanlah kejauhanya .
ya Alloh Engkaulah teman dalam perjalanan kami dan Engkaulah pelindung keluarga.
Baca selengkapnya disini...
3.Doa Ketika memasuki kota/kampung:

اللهم ارزقنا حیا ها عذنا من وب ها وحبِّبنا الی اهلها وحبِّبْ صا لحی اهلها الینا

Allohummarzuqna hayaahaa wa a'idzna mib wabaha wahabibna ila ahliha wahabib shoolihii ahliha ilaina.

Artinya:
Ya alloh berikanlah aku rizqi dari kekayaan kampung ini,dan lindungilah kami dari penyakit dan cintakanlah kami terhadap penduduknya dan cintakanlah penduduknya yang baik pada kami.

4.Doa Menyelsaikan Urusan:

اللهم لاسهلا الّا ما جعلته سهلا وانت تجعل الحزنا سهلا اذاشٸت

Allohumma la sahla illa maa ja'altahu sahlan wa anta taj'alul huzna sahlan idza syi'ta.

Artinya:
Ya Alloh tidak ada kemudahan melainkan apa-apa yang Engkau mudahkan,Engkau jadikan kesuahan dengan mudah jika engkau kehendak.

5.Doa Masuk Rumah:

اللهم انّی اسألك خیرا المو لجی وخیرالمخرج بسم الله ولجنا وابسم الله خرجنا وعلی الله ربّنا تو کلنا۔

Allohuma inni asaluka khoirolmulaji wakhoiro mukhroji bismillah walajna wabismillah khoirojna wa 'alallohi robbina taeakalna,

Artinya:
Ya Alloh kami mohon kepada -Mu baiknya Rumah yang kumasuki dan kebaikan rumah yang kami tinggalkan,
Dengan Nama Alloh kami memasuki rumah,Dengan nama Alloh kami keluar rumah dan kepada Alloh Tuhan kami,kami berserah diri.

6.Doa Masuk Masjid:

اللهم اغفرلی الدنوبی وافتح لی ابواب رحمتك
Allohumaghfirlii dzunubi waftahlii abwaba rohmatika.

Artinya:
Ya Alloh Ampunilah dosa-dosa ku,dan bukakanlah bagiku  pintu rahmat bagiku.

7.Doa Keluar dari Masjid:

السلام علیك ایّهاالنّبّی ورحمت الله وبرکاته اللهم اعذنی من الشیطان الرّجیم

assalamu 'alaika ayyuhannabiyyu waroh matullohiwabarokatuh.
Allohuma a'idzni minnasyaithonirrojiim.

Artinya:
Keselamatan atas Engkau wahai Muhammad dengan rahmat dan berkah Alloh .
ya Alloh lindungilah kami dari godaan syaithon yang terkutuk.

Itu tadi Kumpulan doa Islam  pilihan sehari-hari doa doa pendek terlengkap. beserta arab latin dan artinya.
yang bisa mnjadi sebuah referensi pembelajaran bagi putra putri Anda sekalian.
Baca juga Artikel kami yang lain;
kumpulan doa pilihan rosululloh SAW
semoga menjadi manfaat dan menambah kadar keImanan kita,

0 Response to "Kumpulan doa Islam pilihan sehari-hari doa doa pendek terlengkap. beserta arab latin dan artinya."

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel